Bismillah..

Jumat, 27 Maret 2009

Modul 1 Semester Ganjil



PENDIDIKAN AGAMA ISLAM ( PAI )
SMK NEGERI 44 JAKARTA

Kelas / Jurusan          : X ( Sepuluh ) / Ak, Ap & Pj  
Hari / Tanggal            : ............................................
Kompetensi                 : Iman Kepada Allah SWT
Guru Mata Pelajaran : Juhandi Yahya, S.Sos.I.

Petunjuk Mengerjakan Soal :
1. Berdo’a sebelum mengerjakan soal
2. Kerjakan soal yang mudah terlebih dahulu
3. Mencontek, melihat pekerjaan teman, adalah akhlak       tercela (DOSA)
4. Kerjakan dengan sungguh- sungguh, serahkan hasilnya kepada Allah SWT.


I. Pasangkanlah pernyataan berikut ini dengan jawaban yang tersedia ! ( 20 Poin )

1. Pengertian iman menurut bahasa  
2. Keyakinan bahwa Allah SWT adalah pencipta dan pemelihara  
3. Percaya adanya Allah SWT secara garis besar  
4. Nama- nama Allah yang baik dan indah 
5. Penyebab syirik kepada Allah SWT 
6. Arti dari Asmaul Husna ” Al- ’Aliim” adalah ....  
7. Arti dari Asmaul Husna ”Al- Bashiir” adalah ...... 
8. ”Maha Hidup” adalah arti dari Asmaul Husna .....  
9. ”Maha Mendengar” adalah arti dari Asmaul Husna .... 
10. ”Maha Kekal” adalah arti dari Asmaul Husna .....


II. Bacalah dengan teliti, fahami soal, kemudian kerjakan dengan benar ! ( 50 Poin )

1. Cara beriman kepada Allah SWT ada 2 (dua) sebutkan!
2. Sebutkan 5 (lima) penyebab syirik kepada Allah SWT !
3. Sebutkan 3 (tiga) sasaran ibadah !
4. Banyak faktor penyebab rusaknya ibadah, sebutkan 5 (lima) saja !
5. Sebutkan 2 (dua) Asmaul Husna yang berhubungan dengan Zat Allah SWT !
6. Sebutkan 2 (dua) Asmaul Husna yang berhubungan dengan ciptaan Allah SWT!
7. Sebutkan 2 (dua) Asmaul Husna yang berhubungan dengan kasih Allah SWT kepada mahluk !
8. Sebutkan 2 (dua) Asmaul Husna yang berhubungan dengan keagungan dan kemuliaan Allah         SWT !
9. Sebutkan 5 (lima) Asmaul Husna yang sekaligus merupakan Sifat- sifat-NYA !
10. Sebutkan 3 (tiga) tanda seorang mukmin yang menghayati sifat- sifat Allah SWT !

III. Jawablah dengan singkat, jelas dan tepat ! ( 30 Poin )

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan iman kepada Allah SWT !
2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Asmaul Husna ?
3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan berbuat SYIRIK kepada Allah !
4. Jelaskan pengertian beriman kepada Allah secara TAFSHILI !
5. Jelaskan apa yang dimaksud dengan tauhid ”uluhiyah” !

0 komentar: